Jihad dan Khilafah Bagian dari Islam sebagai Solusi Permasalahan Hari Ini dan Masa Silam

Umat perlu pemimpin yang melindungi dan mengurusi kebutuhannya. Bukan sekadar pemimpin biasa, pemimpin yang dimaksud adalah yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya. Mereka menerapkan Islam atas dasar ketaatan kepada Allah Swt., bukan mengambil aturan lainnya. Sistem pemerintahan seperti ini disebut Khilafah.

Baca Selengkapnya